Jet Pribadi Termahal Orang Kaya Dunia



Time Is Money - Belakangan ini bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo dilaporkan membeli sebuah jet pribadi dengan banderol 19 juta Euro atau sekitar Rp278 miliar. Tak hanya Ronaldo, jajaran orang kaya baik politikus maupun selebriti dunia saat ini juga berlomba-lomba memiliki deretan jet pribadi untuk menunjang kebutuhan maupun sekadar memenuhi gaya hidupnya. 



1.    Air Force One (Rp5,3 Triliun)

Air Force One adalah sebutan untuk burung besi milik Presiden Amerika Serikat. Diperkirakan pesawat dengan fasilitas lengkap seharga USD390 juta atau sekitar Rp5,3 triliun. AGEN POKER





2. Airbus A380 (Rp4,08 Triliun)

Pesawat ini sudah terkenal karena badannya yang lebar. Pangeran Arab Al-Waleed bin Talal membelinya dengan harga USD300 juta atau setara Rp4,08 triliun. AGEN DOMINO





3. Boeing 747 (Rp2,08 Triliun)

Pesawat Boeing jenis ini harganya mencapai USD153 juta atau sekitar Rp2,08 triliun. Taipan properti asal Hong Kong Joseph Lau menjadi salah satu orang yang memilikinya. DOMINO ONLINE





4. Boeing 767 (Rp1,6 Triliun)

Boeing 767 merupakan adik dari Boeing 757. Pemilik klub Chelsea, Roman Abramovich dan founder Google, Larry Page menjadi orang-orang yang memiliki jet pribadi seharga USD118 juta atau sekitar Rp1,6 triliun ini. AGEN BANDARQ



5. Boeing 757 (Rp1,3 Triliun)

Calon Presiden Amerika Serikat, Donald Trump membeli pesawat dengan harga Rp1,3 triliun itu untuk menunjang mobilitasnya. JUDI ONLINE



6. Gulfstream G-550 (Rp728 Miliar)

Pegolf Tiger Woods adalah orang yang memiliki burung besi seharga USD53,5 juta (Rp728 miliar) ini. Hebatnya, pesawat ini bisa terbang non stop selama 12 jam. JUDI POKER



7. Bombardier BD-700 (Rp572 Miliar)

Bombardier BD-700 bisa terbang 16 jam tanpa harus mengisi bahan bakar. Pesawat berpenumpang 14 orang ini harganya mencapai USD42 juta atau sekitar Rp572 miliar. Tiga selebritis, Celine Dion, Oprah Winfrey hingga sutradara ternama Steven Spielberg adalah orang-orang yang rela merogoh kocek dalam-dalam membeli jenis jet pribadi ini. 



8. Gulfstream V (Rp558 Miliar)

Pesawat yang salah satunya dimiliki artis Jim Carrey ini harganya mencapai USD41 juta atau sekitar Rp558 miliar.



9. Gulfstream IV (Rp490 Miliar)

Artis kawakan Tom Cruise punya pesawat ini. Harga dari pesawat yang bisa menampung 19 orang ini adalah USD36 juta atau sekitar Rp490 miliar.



10. Gulfstream G200 (Rp278 Miliar)

Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo bari-baru ini dilaporkan surat kabar Correo da Manha, menggelontorkan 19 juta euro (sekitar Rp278 miliar) untuk membeli sebuah jet pribadi tipe Gulfstream G200.



11. Cessna 680 Sovereign (Rp245 Juta)

Pesawat ini termasuk yang paling murah dalam daftar ini. Harganya dibanderol sekitar USD18 juta atau sekitar Rp245 juta. Artis dunia, Harrison Ford salah satu yang punya tunggangan mewah ini.


Share this

Related Posts

Previous
Next Post »